Inilah Spesifikasi Dan Harga HP Infinix Hot 10S Rilis Dengan Harga Mulai Dari Rp 1,7 Jutaan saja!!

Akhirnya resmi brand Infinix meluncurkan ponsel terbarunya ke Indonesia. Perangkat itu adalah HP Infinix Hot 10S. Menurut Infinix perusahaan asal Tiongkok itu mengklaim bahwa HP Infinix Hot 10S nya adalah produk kelas menengahnya yang untuk dimainkan game sangatlah cocok. Karena dari desainnya pada bagian belakang HP merupakan hasil kolaborasi dengan game Mobile Legend.

Terdapat logo MLBB pada sisi belakang HP dengan aksen aksen yang mencerminkan pada game MOBA tersebut. Material yang digunakan untuk mencetak desain nya terasa oleh tangan. Namun meski demikian untuk logo pada desain ini tidak akan mudah terkelupas.

Chipset khusus gaming yang dipakai Infinix Hot 10S mampu memperkuat performanya, Dengan chipset MediaTek Helio G85 yang dipakainya Infinix meng klaim ponsel ini sangat cocock khususnya untuk memainkan game MLBB. Paduan selaindari prosesor yaitu adalah RAM, RAM yang digunakan pada HP ini terdapat 2 pilihan konfigurasi RAM dan penyimpanan yaitu RAM 6 GB / ROM 128 GB dan konfigurasi RAM 4 GB / ROM 64 GB.

Berbasis panel IPS, layar LCD Hot 10S menjanjikan warna yang stabil jika dilihat dari sudut pandang lebar. Layar ini berukuran 6,82 inci, yang mana cukup besar untuk bermain gim. Dalam hal resolusi, layar Infinix Hot 10S memiliki 720 x 1.640 piksel.

Layar LCD yang berbasis panel IPS nya pada HP Infinix Hot 10S dari sudut pandang lebar menyajikan warna yang stabil. Dengan ukuran layar yang mencapai 6,82 inci, tentu cukup besar untuk bermain game. Untuk resolusi layar yang digunakan pada HP Infinix Hot 10S memiliki resolusi 720 x 1.640 piksel.

Sedangkan refresh rate yang digunakan pada HP Infinix Hot 10S ini cukup tinggi mencapai 90 Hz, tentu hal ini cukup menarik. Bukan hanya itu pengguna pun dapat mengatur untuk memakail refresh rate yang sampai 90 Hz atau hanya 60 Hz saja, namun terdapat juga opsi untuk memungkintan sistemnya saja yang mengatur berapa besaran refresh rate yang digunakan dengan menggunakan ‘Auto-switch refresh rate’.

Baca Juga :   iPhone 13 Rajanya Phonsel 2021

Baterai yang digunakan pada HP Infinix Hot 10S ini sudah menggunakan baterai dengan kapasitas mencapai 6.000 mAh, tentu dengan kapasitas yang besar anda akan dimanjakan dengan tidak sering seing untuk men charger HP ini.

Untuk harga yang dibanderol Infinix terdapat dua pilihan varian yaitu dengan varian tertingginya dengan kombinasi RAM 8 GB / ROM 128 GB debanderol dengan harga Rp 2.099.000, sedangkan untuk varian terendahnya dengan konfigurasi RAM 4 GB / ROM 64 GB dapat dibanderol dengan harga Rp 1.799.000.

PLATFORM

OS Android 11, XOS 7.6
Chipset MediaTek Helio G85 (12nm)
CPU Octa-core (2×2.0 GHz Cortex-A75 & 6×1.8 GHz Cortex-A55)
GPU Mali-G52 MC2

DISPLAY

Type IPS LCD, 90Hz
Size 6.82 inches, 110.5 cm2 (~83.1% screen-to-body ratio)
Resolution 720 x 1640 pixels (~263 ppi density)

BODY

Dimensions 171.5 x 77.5 x 9.2 mm (6.75 x 3.05 x 0.36 in)
Weight
Build Glass front, plastic back, plastic frame
SIM Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)

BATTERY


Type
 

Li-Po 6000 mAh, non-removable

MAIN CAMERA

Triple 48 MP, f/1.8, (wide), 1/2.0, 0.8µm, PDAF
2 MP, f/2.4, (depth)
Third, unknown camera
Features Quad-LED flash, HDR, panorama
Video 1080p@30fps

SELFIE CAMERA

Single 8 MP, (wide)
Features Dual-LED flash
Video 1080p@30fps

MEMORY

Card slot microSDXC (dedicated slot)
Internal 64GB 4GB RAM, 64GB 6GB RAM, 128GB 4GB RAM, 128GB 6GB RAM
  eMMC 5.1

FEATURES

Sensors Fingerprint (rear-mounted), accelerometer, proximity

MISC

Colors Black, Purple, Morandi Green, Heart of Ocean
Price Rp 1.799.000 & Rp 2.099.000